Vaksinasi Covid19
Dalam rangka penghentasan dan pencegahan virus covid 19, PT. MPI selaku Pengelola Komplek Perkantoran Bidakara bekerja sama dengan Polsek Metro Tebet, Jakarta Selatan menyelenggarakan kegiatan vaksinasi covid 19 untuk para karyawan PT. MPI, karyawan tenant Komplek Perkantoran Bidakara serta masyarakat umum.
Kegiatan ini berlangsung pada tanggal 14 dan 15 Maret mulai pukul 08:00 sd 14:00 bertempat Lantai Dasar Bina Sentra, Alhamdulillah kegiatan vaksinasi covid 19 berjalan dengan lancar